Janji Ibunda Ashraf Sinclair kepada BCL dan Noah usai Pulang ke Malaysia
Unggahan dari ibu mertua BCL tersebut, langsung mendapatkan banyak reaksi dari netizen.
“Hati2 umi.... Jangan lama2 ga ke Jakarta ya... Bunga dan Noah butuh sosok umi,” tulis netizen di kolom komentar.
“Amin. Such a loving, soft spoken, amazing family ❤️ Al-fatihah to the late Ashraf Sinclair. He will be missed,” tulis netizen.
“Waalaikummusalam...alfatihah untuk Arwah ashraf..semoga ditempatkan dikalangan org org yg beriman aamiin....ya rabbalamin,” tulis netizen lainnya.
Seperti diketahui, aktor asal Malaysia sekaligus suami BCL, Ashraf Daniel bin Mochamed Sinclair meninggal dunia akibat serangan jantung pada Selasa 18 Februari 2020, pukul 04.51 WIB di Rumah Sakit Metropolitan Medical Center (MMC), Kuningan, Jakarta. Selasa sorenya, jenazah Ashraf langsung dimakamkan di San Diego Hills, Karawang.
Editor: Tuty Ocktaviany