Kalina Ocktaranny Pamer Kekasih Baru dari Kalangan Musisi, Netizen: Semoga yang Terakhir
Jumat, 12 Juli 2024 - 19:32:00 WIB
Namun, dalam postingan terbaru potret mesra keduanya justru banjir komentar sinis dari warganet. Banyak yang menyebut, Kalina terkesan buru-buru ‘move on’ dalam urusan asmara.
“Kenapa gak tobat tobat kak, sabar dulu jangan kawin terus plis,” ujar @si****
“Udah berapa kali kawinnya ya,” kata @le*****
"Kenapa sih suka dipamer, belum tentu jadi kan malu ka, moga nemu yang terbaik,” tutur @su****
“Gonta ganti cowok mulu buk. Semoga ini yang terakhir ya,” kata @no***.
Editor: Vien Dimyati