Kisah Artis Dibesarkan oleh Ayah dan Ibu yang Buta Bikin Haru: Keluarga Saya Tidak Sempurna Tetapi Luar Biasa
Sang ibu meninggal pada 1 Oktober 2020 karena penyakit kanker ovarium stadium 4. Hal itu tentu saya membuatnya sangat sedih.
"Saya dilahirkan dari seorang wanita yang luar biasa dan itu yang membuat saya istimewa," kata Syamimia.
Dalam postingannya itu, dia juga membagikan foto-foto lawas orang tuanya. Dia tidak merasa malu lagi dan justru bangga menceritakan tentang orang tuanya.
Video tersebut sudah ditonton 3,3 juta kali dan mendapat banyak komentar simpati dari para netizen.

"Another level of tabah," kata @ayamgo***.
"Terima kasih atas inspirasinya," tambah @coachtur***.
"Aku bangga sama kamu," sambung @mikaju***.
"Mama kamu orang yang kuat. Dia membesarkanmu dengan banyak cinta dan mengajarimu arti hidup," komen @missgloria***.
"Sangat menginspirasi, tetap kuat, Tuhan menyertai," ujar @shimeon***.
Editor: Siska Permata Sari