Lagu Ayu Ting Ting Menjadi Versi Jawa, Penasaran Jadinya seperti Apa?
Jumat, 26 Februari 2021 - 15:25:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Alif Rizky atau yang biasa dikenal sebagai Paijo ternyata juga hobi main TikTok. Beberapa video TikToknya, dia gabungkan dan diunggah di YouTube channel pribadinya.