Luar biasa! Monica Kezia Pemenang Beauty With A Purpose di Miss World 2025
Minggu, 01 Juni 2025 - 11:18:00 WIB
Meski kemenangan ini menjadi titik akhir Monica Kezia di ajang 72nd Miss World, ini bukanlah akhir dari perjuangannya menjadi keajaiban untuk orang-orang sekitarnya.
Terus dukung Monica Kezia dan follow Instagram @monica.kezia untuk tahu informasi terbaru tentang keajaiban lain yang dibuatnya.
Selamat untuk Monica Kezia, Indonesia bangga denganmu!
Editor: Muhammad Sukardi