Nana Mirdad Sebut Tyna Kanna Masih Keluarga, Minta Netizen Berhenti Menghakimi
Jumat, 03 September 2021 - 20:51:00 WIB
“Marah/sedih bukan berarti kita harus jadi menghakimi.. Sampai saat ini Tyna masih menjadi bagian dari keluarga kami… please let go and please forgive,” kata Nana.
Seperti diberitakan sebelumnya Tyna Kanna menggugat cerai Kenang Mirdad di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 30 Agustus 2021.
Gugatan cerai Tyna Kanna didaftarkan lewat sistem peradilan online atau e-court. Diketahui, rencana sidang cerai perdana Tyna Kanna dan Kenang Mirdad akan digelar pada 21 September 2021.
Editor: Dyah Ayu Pamela