Perselingkuhan Nissa Sabyan dan Ayus Terbongkar, Mantan Personel Sabyan Gambus: Gue Kayak Lagi Khianati Diri Sendiri
Minggu, 21 Februari 2021 - 12:17:00 WIB
Baru mengetahui perselingkuhan Nissa dan Ayus dari pihak keluarga, Tebe merasa seperti dikhianati oleh dirinya sendiri.
“Saat sama Sabyan, gue yang pegang fanbase-nya. Gue ketua fansbase saat itu. Gue mengarahkan teman-teman untuk satu tujuan, satu frekuensi. Ketua fanbase dari Aceh sampai Papua, itu saya ada kontaknya. Kalau kita ngeluarin produk saya selalu, 'Ayo brother, kita junjung tinggi yang baik’, katanya.
“Kebayang nggak, saat itu gue ngomong begitu, dan kenyataannya sekarang seperti ini. Itu gue kayak lagi khianati diri sendiri,” kata Tebe.
Editor: Tuty Ocktaviany