Profil dan Biodata Marshanda, Mantan Istri Ben Kasyafani yang Ngaku Dijauhi Teman Artis Akibat Bipolar
Marshanda juga bermain beberapa judul film seperti Singa Karawang-Bekasi tahun 2003, Petualangan 100 Jam tahun 2004, Kalau Cinta Jangan Cengeng tahun 2009, 3 Pilihan Hidup tahun 2016, The Secret: Suster Ngesot Urban Legend tahun 2018, Gendut Siapa Takut?! Tahun 2022 dan Silence yang akan rilis.
Chaca juga berperan di serial web berjudul Induk Gajah. Dan membuat sebuah buku tentang perjalanan mental health-nya berjudul Marshed.
Selain itu, Chaca juga menjajal dunia tarik suara dengan merilis album Bidadari tahun 2000 dan Marshanda tahun 2005. Ia juga merilis beberapa single seperti Dengan Menyebut Nama Allah tahun 2007, Cinta yang Kembali tahun 2011, Beri Aku Cinta tahun 2012, Kamu tahun 2014, Sienna dan "Tak Mungkin tahun 2017.
Demikianlah informasi seputar profil dan biodata Marshanda. Semoga artikel ini bermanfaat.
Editor: Komaruddin Bagja