Tersandung Kasus Video Syur, Michael Yukinobu Ungkap Ingin Bahagiakan Orangtua
Selasa, 12 Januari 2021 - 12:30:00 WIB
Melalui keterangan fotonya, Nobu juga hanya bisa mendoakan kedua orangtuanya tetap sehat. Sebab seperti diketahui, sang ayah sempat menderita sakit sebelum dia berangkat ke Jakarta untuk memenuhi panggilan polisi.
“Sehat-sehat selalu ya untuk papi & mami di Medan sana. God Bless our family,” tulisnya.
Editor: Tuty Ocktaviany