Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Putuskan Tak Perlihatkan Wajah Anak, Kenapa?
Senin, 16 Juni 2025 - 19:18:00 WIB
Ketenangan Aaliyah pun mempengaruhi mentalnya. Dia yang semula gugup bisa menjadi lebih siap menyambut kelahiran putranya.
"Aku berusaha sedemikian mungkin untuk tidak gugup atau nervous, karena yang pastinya Aaliyah jauh lebih merasakan apa pun itu yang aku rasakan," kisah Thariq.
"Alhamdulillah dia tenang, tapi akunya panik, jadi kami berdua berusaha untuk tenang, terus baca-baca surat," tambahnya.
Anak pertama Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid lahir ke dunia pada 12 Juni 2025. Bayi laki-laki itu dilahirkan di RSIA Bunda Jakarta.
Editor: Muhammad Sukardi