Viral Ada Angklung di Rumah Rose BLACKPINK, Ternyata Hadiah dari Fans Indonesia!
Rabu, 05 November 2025 - 07:01:00 WIB
Fans lain memberi respons, yaitu dari akun @newacctaken. Dia menilai, Rose BLACKPINK adalah salah satu idol yang memang pantas dikagumi, karena keramahannya.
"Ginilah harusnya artis tuh. Barang fansnya dipajang, dipakai dengan bangga, barang fansnya mereka gak ada yang dijual, hanya dipajang atau di-mix and match, tapi emang mereka gak terima pakaian lagi sudah lama sejak jadi BA, terima yang otentik saja," kata si netizen.
So, itu dia fakta di balik adanya angklung di rumah Rose BLACKPINK yang ternyata hadiah dari fans Indonesia.
Editor: Muhammad Sukardi