Golkar Pinang Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar, Kans Ridwan Kamil ke Jakarta Makin Besar
Minggu, 04 Agustus 2024 - 18:30:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Partai Golkar secara resmi memilih Dedi Mulyadi untuk maju di Pilgub Jabar 2024, mengesampingkan Ridwan Kamil yang sebelumnya telah mendapat surat tugas terkait Pilkada 2024 di Jawa Barat dan Jakarta.
Produser: Reza Ramadhan
Editor: Wahyu Triyogo