Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Dokter Tifa Blak-blakan Ungkap Alasan Ziarah ke Makam Orang Tua Jokowi
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

KARAWANG, iNews.id - Arus balik di ruas jalur Tol Jakarta-Cikampek mulai dari KM 48 hingga KM 56 terpantau ramai lancar, Minggu (6/4/2025). Peningkatan jumlah kendaraan pemudik yang berasal dari arah Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Jawa Barat. Meskipun lalu lintas lancar, arus pemudik tetap tinggi dan terus berlanjut dari arah Gerbang Tol Cikatama menuju Jakarta.

Sementara itu, di jalur arterinya, arus balik di Karawang, Jawa Barat, lebih padat dengan ribuan kendaraan pemudik sepeda motor yang memadati jalur arterinya, membentuk antrean panjang mulai dari pertigaan Lampu Merah Karawang Timur, Pasar Kosambi, hingga Jalan Lingkar Tanjungpura Karawang.

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut