Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Headline iNEWS.ID: KPK Usut Dana Operasional Gubernur Papua Diduga Dikorupsi untuk Beli Private Jet
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Mantan Gubernur Papua Lukas Enembe meninggal dunia pada Selasa (26/12/2023). Hal ini dikonfirmasi Kuasa hukum Lukas Enembe, Antonius Eko Nugroho dalam keterangan tertulisnya

Rencananya, jenazah Lukas Enembe akan dibawa ke Jayapura pada Rabu (27/12/2023) malam. Lukas Enembe meninggal saat sedang menjalani perawatan di RSPAD Gatot Subroto Selasa pagi.

Lukas Enembe sendiri merupakan terpidana suap dan gratifikasi saat menjabat sebagai Gubernur Papua 2013-2022 dan telah divonis 8 tahun penjara.

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut