Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Momen Iseng Bamsoet Tanya Kehadiran Bahlil saat Sapa Plt Ketua Umum Golkar
Advertisement . Scroll to see content
">
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Partai Golkar telah menunjuk Bambang Soesatyo (Bamsoet) sebagai ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menggantikan Setya Novanto (Setnov). Bamsoet dipercaya oleh Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dalam rapat Dewan Pembina DPP Partai Golkar, Minggu (14/1/2018) malam.

Menurut Airlangga, Bamsoet memiliki pengalaman yang mampuni di parlemen sehingga layak menjabat sebagi ketua DPR. Bamoset yang sebelumnya menduduki ketua Komisi III DPR RI menyatakan, ada dua hal yang akan menjadi prioritas pekerjaannya.

Pertama, menyelesaikan Pansus Hak Angket Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kedua undang-undang MD3 atau Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD.

Video Editor: Khoirul Anfal

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut