Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Pemerintah Luncurkan Kereta Khusus Petani dan Pedagang, Subsidi Tarif sampai 60 Persen
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - H-6 Lebaran, PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 1 Jakarta mencatat 17.522 pemudik berangkat dari Stasiun Gambir, Jakarta Pusat. Sampai saat ini, sebanyak 718.394 tiket telah terjual untuk keberangkatan kereta api jarak jauh (KAJJ) dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen. 

Dari Stasiun Gambir terjual sebanyak 232.107 tiket dengan 40 perjalanan KAJJ perhari sedangkan keberangkatan KA dari Stasiun Pasar Senen terjual sebanyak 486.287 tiket dengan 37 perjalanan KAJJ perhari. Terlihat pemudik di Stasiun Gambir membawa sejumlah barang bawaan untuk dibawa ke kampung halaman masing-masing. Sejumlah jasa porter terpantau sibuk membantu pemudik membawa barang bawaannya menuju area peron kereta yang berada di lantai atas.

Produser: Kristo Suryokusumo

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut