Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Kukuhkan Pengurus KONI Aceh Utara Periode 2023-2027, Targetkan Aceh Masuk 10 Besar PON 2024
Advertisement . Scroll to see content
">
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) kembali menggelar agenda harian dengan kegiatan dengar pendapat bersama Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI).

Dalam acara tersebut, KONI menyampaikan bahwa Pemusatan Latihan Nasional (Pelatnas) Asian Games 2018 belum berjalan maksimal. Permasalahan yang masih terkendala terkait administrasi, pendistribusian dana, hingga teknis di lapangan.

Venue pertandingan diprediksi akan selesai akhir Juni. Hal itu membuat para atlet harus menunggu untuk mencoba arena baru.

Dalam Rapat tersebut, dibahas pula persoalan sarana dan prasarana olahraga di tingkat Sekolah Dasar (SD) maupun menengah (SMP) yang masih belum memenuhi standar. Hal itu dibahas KONI karena banyak sekolah di Indonesia yang belum memiliki lapangan olahraga, seperti bulu tangkis dan voli.

Video Editor: Khoirul Anfal

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut