Video Petugas Satpol PP Bubarkan Warga dan Pedagang Kaki Lima
Minggu, 24 Oktober 2021 - 20:02:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Petugas Satpol PP bubarkan warga dan pedagang kaki lima yang menyebabkan kerumunan di Bundaran HI, Minggu (24/10/2021) pagi. Banyaknya warga yang berolahraga menyebabkan kerumunan di kawasan tersebut.
Editor: Dani M Dahwilani