10 Fakta Greenland yang Ditaksir Trump: Pulau Terbesar, Ada Matahari saat Malam
Selasa, 20 Agustus 2019 - 11:52:00 WIB
10. Ada Matahari Tengah Malam
Setiap tahun di Greenland, matahari tidak terbenam dari 25 Mei hingga 25 Juli, dan tetap terlihat sepanjang hari dan malam. Matahari tengah malam (the midnight sun), demikian sebutannya, adalah fenomena alam yang cukup keren yang setiap orang perlu melihatnya setidaknya sekali seumur hidup.
Pada 21 Juni, hari terpanjang dalam setahun, adalah titik balik matahari musim panas dan hari libur nasional di Greenland. Para penduduk setempat berjemur di bawah sinar matahari atau menikmati barbekyu di alam bebas.
Editor: Nathania Riris Michico