Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bencana Longsor Maut di Trenggalek, 4 Orang Tewas Tertimbun
Advertisement . Scroll to see content

10 Negara dengan Curah Hujan Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

Selasa, 10 Oktober 2023 - 12:11:00 WIB
10 Negara dengan Curah Hujan Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?
Curah hujan yang tinggi hampir terjadi setiap tahun sejumlah wilayah Indonesia (ilustrasi). (Foto: Ist.)
Advertisement . Scroll to see content

Brunei Darussalam

Curah hujan di Brunei berada di angka 2.722 mm per tahun. Di Brunei sering terjadi hujan lebat disertai badai petir. Curah hujan paling rendah terjadi antara Februari sampai April yang hanya sebesar 100 mm per bulannya.

Indonesia

Di Indonesia, curah hujannya sebesar 2.702 mm per tahun. Hujan lebat yang mengakibatkan banjir bandang terjadi paling banyak di akhir tahun, seperti November dan Desember. Menurut BMKG, hal ini disebabkan oleh fenomena La Nina, yakni terjadinya pertemuan angin di atas wilayah negara yang menyebabkan curah hujan dengan intensitas tinggi.

Demikianlah daftar 10 negara dengan curah hujan tertinggi berdasarkan tiap tahun. Meskipun hujan seringkali menjadi penghalang aktivitas luar ruangan, tapi hujan membawa berkah bagi ekosistem.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut