Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rusia: Pernyataan Trump soal Uji Coba Nuklir AS Sangat Jelas, Tak Ambigu
Advertisement . Scroll to see content

2 Orang Rusia dan 1 Ukraina Ditangkap saat Masuki Area Industri Militer Albania

Minggu, 21 Agustus 2022 - 07:04:00 WIB
2 Orang Rusia dan 1 Ukraina Ditangkap saat Masuki Area Industri Militer Albania
Ilustrasi mata-mata ditangkap aparat. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Adapun dua tersangkat lainnya yaitu seorang perempuan Rusia berinisial ST berusia 33 tahun, dan seorang pria Ukraina FA berumur 25 tahun, juga ditangkap di sekitarnya.

Selama liburan musim panas, Albania dikunjungi oleh banyak turis Rusia dan Ukraina. Pangkalan Militer Gramsh berjarak lebih dari 70 kilometer dari pantai yang menjadi tujuan wisata populer di negeri itu.

Pada era komunis berkuasa, Pabrik Gramsh di Albania digunakan untuk memproduksi senapan Rusia jenis AK 47. Menurut situs web Kemhan, pabrik tersebut hari ini menyediakan layanan manufaktur untuk industri pertahanan, tanpa memberikan perincian lebih lanjut.

Albania menjadi anggota NATO sejak 2009.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut