6 Kru Maskapai Dipecat Gara-Gara Tidur Semalaman di Lantai Bandara
Kamis, 08 November 2018 - 07:23:00 WIB
"Anggota kru tidak mendapatkan akses makanan, minuman, dan bahkan tempat untuk duduk, karena hanya ada delapan kursi yang tersedia untuk para kru," papar mereka.
SNPVAC menegaskan, para staf dipindahkan ke ruang VIP pada pukul 06.00.
Bagaimanapun, maskapai penerbangan itu mendapat kecaman dan kritikan setelah foto tersebut beredar di media sosial.
Foto tersebut pertama kali diunggah oleh Jim Atkinson di Twitter, yang kemudian mengkritik manajemen Ryanair karena dianggap tidak menyediakan akomodasi yang memadai.
Editor: Nathania Riris Michico