Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Massa Buruh Padati Depan Gedung DPR, Bawa Boneka Gurita hingga Spanduk Tuntutan
Advertisement . Scroll to see content

Ada Es Krim Rasa Gas Air Mata di Hong Kong, Terinspirasi dari Demonstrasi

Jumat, 15 Mei 2020 - 13:41:00 WIB
Ada Es Krim Rasa Gas Air Mata di Hong Kong, Terinspirasi dari Demonstrasi
Es krim rasa gas air mata (Foto: AP)
Advertisement . Scroll to see content

“Lada hitam digiling dan dipanggang hingga menjadi gelato, gaya Italia. Agak panas, tapi kami menekankan pada rasa sesudahnya yang menghadirkan sensasi iritasi di tenggorokan. Rasanya seperti menghirup gas air mata,” tutur pria 31 tahun itu.

Satu porsi es krim gas air mata dijual 5 dolar AS atau sekitar Rp75.000.

Data pihak berwenang Hong Kong menyebutkan, polisi menembakkan lebih dari 16.000 tabung gas air mata selama unjuk rasa sejak tahun lalu.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut