AS Pertimbangkan Pertemuan Joe Biden dan Xi Jinping di Tengah Ketegangan soal Asal Usul Covid
Jumat, 18 Juni 2021 - 05:38:00 WIB
"Bisa berupa panggilan telepon, bisa juga pertemuan di sela-sela KTT internasional lainnya, bisa juga yang lain," tuturnya.
Biden dan Xi diperkirakan akan menghadiri pertemuan G20 pada Oktober di Italia, namun Sullivan menegaskan belum ada keputusan final yang dibuat.
Sementara itu saat disinggung soal penyelidikan lanjutan soal asal usul Covid-19 di China, Biden mengatakan dia dan Xi sudah saling kenal baik.
"Kami saling mengenal dengan baik. Kami bukan teman lama, ini murni urusan bisnis," ujarnya, tanpa menjelaskan secara detail.
Editor: Anton Suhartono