Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza
Advertisement . Scroll to see content

AS Tegaskan Dukung Arab Saudi Pertahankan Diri dari Musuh, Biden Segera Hubungi Raja Salman

Rabu, 17 Februari 2021 - 13:53:00 WIB
AS Tegaskan Dukung Arab Saudi Pertahankan Diri dari Musuh, Biden Segera Hubungi Raja Salman
Jen Psaki (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

"Kami memperjelas wilayah di mana kami memiliki ketidaksepakatan dan di mana kami memiliki kekhawatiran. Tentu saja ini merupakan pergeseran dari pemerintahan sebelumnya," ujarnya.

Lebih lanjut dia mengatakan, Perdana Menteri Benjamin Netanyahu akan menjadi pemimpin di Timur Tengah pertama yang dihubungi Biden.

Ini sekaligus menjawab kritikan banyak pihak bahwa Biden menghina Netanyahu karena belum menghubunginya sejak dilantik pada Januari lalu. Padahal presiden-presiden AS biasanya segera menghubungi pemimpin Israel begitu dilantik.
 
Psaki mengatakan, Biden akan segera menghubungi Netanyahu.

"Israel tentu saja sekutu. Kami punya hubungan keamanan yang strategis dan penting dengan Israel dan tim kami terlibat penuh, memanng belum di tingkat kepala negara tapi segera," tuturnya.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut