Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Nego Mau Tambah Lagi 4 Unit Pesawat Raksasa Airbus A400M
Advertisement . Scroll to see content

Azerbaijan Bombardir Nagorno Karabakh, Usir Tentara Armenia

Selasa, 19 September 2023 - 20:32:00 WIB
Azerbaijan Bombardir Nagorno Karabakh, Usir Tentara Armenia
Azerbaijan melancarkan operasi militer ke Nagorno-Karabakh, Selasa (19/9) (Foto: Artsakh TV via Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Tentara etnis Armenia di Karabakh menyatakan, pasukan Azerbaijan mencoba menerobos pertahanan mereka setelah melakukan penembakan besar-besaran. Namun mereka masih bertahan di garis pertahanan.

Rekaman video di media sosial menunjukkan suara tembakan berulang kali terdengar di Stepanakert, ibu kota Karabakh. Kota itu disebut Khankendi oleh Azerbaijan.

Ombudsman HAM separatis Karabakh, Gegham Stepanyan, menyebut jatuhnya korban dari penduduk sipil akibat serangan militer Azerbaijan.

Wilayah tersebut sudah mengalami dua kali perang sejak runtuhnya Uni Soviet pada 1991, yang terbaru pada 2020.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut