Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gempa Kuat Guncang Meksiko, Konpers Presiden Ditunda gegara Alarm Seismik Berbunyi
Advertisement . Scroll to see content

Berbagai Negara Peringati 15 Tahun Tsunami Samudera Hindia yang Menewaskan 230.000 Orang

Kamis, 26 Desember 2019 - 13:00:00 WIB
Berbagai Negara Peringati 15 Tahun Tsunami Samudera Hindia yang Menewaskan 230.000 Orang
Korban selamat mengenang 15 tahun gempa dan tsunami Aceh dengan berdoa di pemakaman massal di Siron (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

Di lokasi itu, kapal pembangkit listrik diesel berbobot 2.600 ton terdampar hingga 5 kilometer ke daratan akibat dahsyatnya gelombang tsunami. Sebelumnya kapal berada di laut atau pelabuhan penyeberangan Ulee Lheue.

Kapal PLTD Apung tersebut memiliki panjang 63 meter dengan lebar 19 meter yang berfungsi mengaliri listrik sekitar 10 megawatt.

Di Thailand, di mana lebih dari 5.300 orang tewas, termasuk turis asing yang mengunjungi pulau-pulau resor di Laut Andaman, mengadakan peringatan dengan seruan agar meningkatkan kesadaran dan kesiapansiagaan terhadap bencana.

"Pemerintah ingin menaikkan standar keselamatan dan membangun kesadaran di semua sektor dalam mempersiapkan dan melindungi warga dari bencana," kata Wakil Menteri Dalam Negeri Thailand Nipon Bunyamanee, dikutip dari Reuters.

Dia mengatakan, 26 Desember dijadikan sebagai hari pencegahan bencana nasional di Thailand.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut