Burung Beo Pecandu Narkoba Buat 'Kegaduhan' di India
Jumat, 08 Maret 2019 - 07:21:00 WIB
"Satu bunga opium akan menghasilkan 20-25 gram, tetapi sekelompok besar burung beo memakan tanaman ini sekitar 30-40 kali sehari dan sebagian bahkan membawa terbang opium."
"Tidak seorang mendengarkan masalah kami. Siapa yang akan mengganti kerugian kami?" katanya.
RS Chundawat, ahli opium di Horticulture College, Mandsaur, mengatakan kepada Daily Mail bahwa opium memberikan burung beo energi seketika -sama dengan pengaruh teh atau kopi pada manusia.
Dia mengatakan begitu burung mengalami perasaan itu, mereka akan segera menjadi pecandu.
Editor: Nathania Riris Michico