Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : PMTI Kecam Pandji Pragiwaksono, Candaan soal Rambu Solo Lukai Hati Orang Toraja
Advertisement . Scroll to see content

Daftar Negara Punya Tradisi Mudik Lebaran, Ada yang Rela Berjubel di Lokomotif Kereta

Sabtu, 22 April 2023 - 06:26:00 WIB
Daftar Negara Punya Tradisi Mudik Lebaran, Ada yang Rela Berjubel di Lokomotif Kereta
Warga Bangladesh rela berdesakan di kereta api agar bisa berlebaran di kampung halaman (Foto: AP)
Advertisement . Scroll to see content

Arab Saudi

Setiap datang Lebaran, masyarakat Arab Saudi akan merayakannya dengan meriah. Selain itu, Arab Saudi juga memiliki tradisi mudik jelang Hari Raya Idul Fitri. Sebelum Idul Fitri, warga atau keluarga yang merantau akan pulang. 

Sementara itu, anggota keluarga yang tinggal di rumah akan mendekorasi rumah serta menyiapkan hidangan makanan khas Lebaran. 

Bangladesh

Sama seperti negara lainnya, Bangladesh juga mempunyai tradisi mudik saat Lebaran tiba. Muslim Bangladesh berbondong-bondong memenuhi berbagai moda transportasi yang akan membawa mereka untuk menuju ke kampung halaman. 

Sudah sangat lazim pemandangan kereta dipenuhi manusia, bukan hanya di kabin penumpang tapi juga di atap serta lokomotif. Ini juga berlaku pada kapal-kapal penyeberangan.

Para perantau ini mudik ke kampung halamannya untuk dapat berkumpul bersama dengan sanak keluarga dan merayakan Lebaran.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut