Duh, Politikus Rusia Ini Usul Menhan Negara NATO yang Berkunjung ke Ukraina Diculik
Selasa, 31 Mei 2022 - 19:58:00 WIB
"Iya. Kemudian kita akan memilah siapa yang memberi perintah dan untuk apa, siapa yang bertanggung jawab atas apa yang terjadi sebenarnya," kata Morozov, menjawab.
Entah apakah usulan itu benar atau tidak, Morozov tak bisa dimintai komentar setelah memberikan pernyataan itu.
Beberapa pemimpin negara Barat telah berkunjung ke Kiev bertemu dengan Zelensky, seperti Perdana Menteri Inggris Boris Johnson. Selain itu Menhan AS Llyod Austin dan Menlu AS Antony Blinken juga sudah ke Kiev. AS dan Inggris merupakan penyuplai senjata utama untuk Ukraina.
Editor: Anton Suhartono