Kanada Jatuhkan Sanksi untuk Rusia dan Belarusia
Rabu, 12 April 2023 - 05:38:00 WIB
Kanada telah menjadi salah satu pendukung Ukraina yang paling vokal. Negara itu telah memberikan lebih dari 5,94 miliar miliar dolar. Bantuan tersebut dalam bentuk dukungan keuangan, militer, kemanusiaan, dan lainnya sejak Januari 2022, tepat sebelum invasi Februari.
Rusia menyebut tindakannya Ukraina sebagai operasi militer khusus untuk memerangi apa yang digambarkannya sebagai ancaman keamanan.
Sementara itu, Duta Besar Rusia untuk Kanada, Oleg Stepanov menepis apa yang disebutnya sebagai "sanksi yang tidak masuk akal". Dia mengatakan, tindakan tersebut adalah isyarat.
"Tidak akan ada konsekuensi bagi warga dan perusahaan kami," katanya seperti dilansir dari kantor berita Tass.
Editor: Umaya Khusniah