Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rusia Gagalkan Upaya Pencurian Jet Tempur MiG-31 Dilengkapi Rudal Kinzhal oleh Ukraina
Advertisement . Scroll to see content

Kekurangan Pasukan, Ukraina Sita Paspor Warga Agar Tak Kabur ke Luar Negeri

Sabtu, 16 Desember 2023 - 09:51:00 WIB
Kekurangan Pasukan, Ukraina Sita Paspor Warga Agar Tak Kabur ke Luar Negeri
Ukraina kekurangan tentara akibat berperang dengan Rusia (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Namun, dalam setidaknya satu kasus, perekrut Ukraina mencoba mengirimkan seorang pria berusia 36 tahun yang mengalami gangguan mental dan sedang minum obat depresi untuk pelatihan militer.

Pria tersebut, Hryhorii Harasym, diizinkan untuk tugas dengan pembatasan dan dipanggil untuk perang dengan Rusia.

"Mereka memanggil orang dengan diagnosis resmi cacat mental sejak kecil ke dalam tentara," kata Tetiana Fefchak, seorang pengacara Harasym.

Fefchak mengatakan bahwa kasus-kasus terkait wajib militer meningkat selama enam bulan terakhir.

Beberapa pria Ukraina telah berbalik ke pengadilan untuk melawan apa yang mereka klaim sebagai pemberitahuan wajib militer yang salah dan mobilisasi paksa.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut