Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Duh, Korut Tembakkan Roket Artileri saat Menhan AS Hegseth Berkunjung ke Perbatasan Korsel
Advertisement . Scroll to see content

Kim Jong Un Terus Tampilkan Putrinya ke Publik, kini Muncul di Prangko

Kamis, 16 Februari 2023 - 12:55:00 WIB
Kim Jong Un Terus Tampilkan Putrinya ke Publik, kini Muncul di Prangko
Kim Jong Un terus menunjukkan Ju Ae ke acara publik (Foto: KCNA)
Advertisement . Scroll to see content

Meski demikian pengamat lain menilai terlalu dini mengaitkan Ju dengan pergantian kepemimpinan. Pasalnya Kim masin terbilang muda yakni berusia 30 tahunan dan nama putrinya belum disebutkan secara resmi.

“Sepanjang sejarah Korea Utara, setiap kali negara itu resmi menyebutkan pewaris pemerintahan, mereka memastikan orang-orang tahu nama tersebut,” kata Yang Moo Jin, peneliti dari Universitas Kajian Korea Utara di Seoul.

Dia menduga Ju digunakan untuk propaganda, sementara Kim menyiapkan putra sulungnya  sebagai penerus, namun sampai saat ini belum ditampilkan ke publik.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut