Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tentara Israel Bekas Sandera Hamas Blak-blakan Ungkap Kengerian Serangan Zionis
Advertisement . Scroll to see content

Kolombia Tunjuk Dubes Pertama untuk Palestina, Bertekad Wujudkan Kemerdekaan

Selasa, 27 Mei 2025 - 08:09:00 WIB
Kolombia Tunjuk Dubes Pertama untuk Palestina, Bertekad Wujudkan Kemerdekaan
Presiden Kolombia Gustavo Petro menunjuk duta besar pertama untuk Palestina, yakni Jorge Ivan Ospina (Foto: IISD)
Advertisement . Scroll to see content

Misi utama kedubes akan berfokus pada upaya pembebasan warga Kolombia-Israel Elkana Bohbot, mendukung bantuan kemanusiaan bagi masyarakat Palestina, serta mempromosikan solusi dua negara. 

Ospina berharap bisa segera berangkat ke Ramallah sesegera mungkin, meski kondisi di kota Tepi Barat itu sedang berkecamuk.

Petro secara konsisten menunjukkan sikap vokal dalam menentang tindakan Israel di Gaza serta menunjukkan solidaritas terhadap perjuangan Palestina. 

Dia mendukung berbagai tindakan, termasuk seruan untuk menangkap Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.

Langkah yang paling tegas, dia memutuskan hubungan diplomatik Kolombia dengan Israel pada sejak 1 Mei 2024. 

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut