Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Peringatan Hari Pahlawan 2025 Digelar di Atas Kapal Perang KRI Brawijaya 320
Advertisement . Scroll to see content

Konflik Rusia dan Ukraina Makin Panas, AS Kirim 2 Kapal Perang ke Laut Hitam

Sabtu, 10 April 2021 - 06:09:00 WIB
Konflik Rusia dan Ukraina Makin Panas, AS Kirim 2 Kapal Perang ke Laut Hitam
Ilustrasi Amerika Serikat akan mengerahkan kapal perang ke Laut Hitam menyusul ketegangan antara Rusia dan Ukraina (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Wakil Menteri Luar Negeri Rusia, Alexander Grushko, menyuarakan keprihatinan atas peningkatan aktivitas militer AS di Laut Hitam. Padahal, kata dia, AS tidak memiliki garis pantai di wilayah perairan tersebut.

Menurut seorang saksi mata Reuters yang memantau kapal-kapal yang melewati selat Bosphorus di Turki, Amerika Serikat dan sekutu NATO meningkatkan kehadiran mereka di Laut Hitam awal tahun ini, ketika pemerintahan Presiden AS Joe Biden mengambil alih kekuasaan.

Saksi tersebut mengatakan, aktivitas militer NATO di Laut Hitam telah mencapai level yang pernah terlihat pada 2014-2015, saat berlangsungnya aneksasi Krimea oleh Rusia.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut