Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang
Advertisement . Scroll to see content

Kuda Nil Tertua di Dunia Rayakan Hari Ulang Tahun di Kebun Binatang Thailand

Selasa, 08 September 2020 - 22:07:00 WIB
Kuda Nil Tertua di Dunia Rayakan Hari Ulang Tahun di Kebun Binatang Thailand
Mae Mali, kuda nil tertua di dunia merayakan hari ulang tahun ke-55 di Kebun Binatang Thailand. (foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

"Mae Mali tidak bisa bereproduksi lagi karena sudah cukup tua. Tapi kita akan tetap merawatnya dengan baik agar dia bisa menjadi salah satu kuda nil tertua di dunia," lanjutnya.

Di alam liar, kuda nil hidup di sungai dan danau di sub-Sahara Afrika, hilangnya habitat membuat mereka dianggap rentan.

Kuda nil tertua yang pernah tercatat adalah Bertha berusia 65 tahun di Kebun Binatang Filipina, pada 2017 kuda nil itu meninggal dunia.

Editor: Arif Budiwinarto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut