Mahathir Mohamad Tegaskan Siap Mundur Kapan pun
Rabu, 15 Januari 2020 - 10:57:00 WIB
Baca Juga: Mahathir Mohamad: Jika Saya Melanggar Hukum, juga Masuk Penjara
Sementara itu Wakil Presiden Partai Pribumi Bersatu Malaysia Abdul Rashid Abdul Rahman menilai Mahathir harus diberi kesempatan meneruskan kepemimpinan sampai periode jabatannya selesai. Alasannya, Mahathir memiliki program besar untuk Malaysia. Mahathir merupakan pemimpin Partai Pribumi Bersatu.
“Biarkan dia memetakan dan menyelesaikan beberapa program ini. Ini adalah program yang bagus untuk negara, termasuk memulihkan apa yang telah hilang dari negara ini sejak tahun terakhir," ujarnya.
Editor: Anton Suhartono