Netanyahu Gagal di Pemilu Israel, Kalah 1 Kursi dari Partai Eks Kepala Militer
Jumat, 20 September 2019 - 07:56:00 WIB
Dalam komentar pertamanya setelah pemilu, Netanyahu mengatakan pda Rabu pagi bahwa dia akan mengupayakan pembentukan pemerintah Zionis baru yang akan meniadakan partai-partai Arab.
Menurut komite pemilu, jumlah partisipasi pemilih mencapai 63,1 persen.
Israel mengadakan pemilu kedua pada Selasa (17/9/2019) di tahun ini, karena kegagalan Netanyahu membentuk pemerintahan setelah pemilu sebelumnya. Menurut para pengamat, ada kemungkinan digelarnya pemilihan putaran ketiga jika krisis berlanjut.
Editor: Nathania Riris Michico