Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Duh! Produktivitas Tenaga Kerja RI Masih di Bawah Rata-Rata ASEAN
Advertisement . Scroll to see content

Pemimpin Junta Myanmar Min Aung Hlaing Tiba di Jakarta, Sempat Dites PCR di Bandara Soetta

Sabtu, 24 April 2021 - 13:08:00 WIB
Pemimpin Junta Myanmar Min Aung Hlaing Tiba di Jakarta, Sempat Dites PCR di Bandara Soetta
Min Aung Hlaing (kiri) tiba di Bandar Soekarno-Hatta (Foto: Istana Presiden RI via Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Pertemuan yang dihadiri para pemimpin serta menteri luar negeri negara anggota ASEAN itu khusus membahas krisis Myanmar. Indonesia, Vietnam, Singapura, Malaysia, Kamboja, dan Brunei Darussalam diwakili langsung pemimpin masing-masing, sementara Thailand dan Filipina mengirim menteri luar negeri.

Mereka akan mencari jalan keluar pascakudeta militer menggulingkan pemerintahan Aung San Suu Kyi pada 1 Februari. 

Sebelumnya, Menlu Retno Marsudi mengatakan KTT ASEAN ini mencerminkan keprihatinan mendalam tentang situasi di Myanmar serta menunjukkan tekad untuk membantu negara itu keluar dari situasi sulit.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut