Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Afrika Selatan Tolak Serahkan Kepresidenan G20 kepada Amerika di KTT, Kenapa?
Advertisement . Scroll to see content

Pilpres Turki Putaran Kedua Makin Panas, Kubu Erdogan Anggap Capres Oposisi Antek Amerika

Kamis, 25 Mei 2023 - 18:29:00 WIB
Pilpres Turki Putaran Kedua Makin Panas, Kubu Erdogan Anggap Capres Oposisi Antek Amerika
Baliho calon presiden petahana Turki, Recep Tayyip Erdogan, terpampang di salah satu bangunan menjelang pelaksanaan pemilu pada 14 Mei lalu. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Turki mengadakan pemilihan parlemen dan presiden pada 14 Mei lalu. Hasil putaran pertama pilpres menunjukkan, Recep Tayyip Erdogan sebagai capres petanaha meraup 49,52 persen suara, unggul atas pesaing utamanya, Kemal Kilicdaroglu, yang mengantongi 44,88 persen suara. 

Putaran kedua pilpres dijadwalkan berlangsung pada Minggu (28/5/2023).

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut