Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza
Advertisement . Scroll to see content

Prancis Merasa Terhina dan Dibohongi: Hubungan Kami dengan Australia dan AS dalam Krisis

Minggu, 19 September 2021 - 02:43:00 WIB
Prancis Merasa Terhina dan Dibohongi: Hubungan Kami dengan Australia dan AS dalam Krisis
Menteri Luar Negeri Prancis, Jean-Yves Le Drian. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Le Drian mengatakan, Presiden Prancis Emmanuel Macron sampai sejauh ini belum berbicara dengan Presiden AS Joe Biden tentang masalah kapal selam tersebut. Le Drian pun menilai tindakan dan gaya politik Biden yang tak terduga itu sama saja dengan pendahulunya, Donald Trump. 

Le Drian juga mengkritik sikap oportunisme Inggris yang ikut bergabung dengan Amerika Serikat dan Australia dalam kesepakatan kapal selam itu. Dia menyebut London tak ubahnya “ban cadangan” dalam ksesepakatan trilateral tersebut.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut