Putri Mako dari Jepang Bayar Rp19 Miliar untuk Bisa Nikahi Tunangan
Senin, 27 September 2021 - 12:43:00 WIB
Sayang sampai saat ini, Pejabat Badan Rumah Tangga Kekaisaran belum memberikan komentar terkait masalah ini.
Putri Mako dari Akishino merupakan salah satu bangsawan Jepang yang paling populer dan modis. Bahkan dia disejajarkan dengan Kate Middleton.
Di Jepang, Putri Mako diketahui jarang keluar ke publik. Selama setahun, dia bahkan menyamar sebagai mahasiswa reguler di Universitas Leicester.
Dia juga tinggal di asrama bersama siswa lain saat belajar saat mengambil program master di Museum Seni dan Studi Galeri pada tahun 2015.
Sang putri sebelumnya juga belajar di Universitas Edinburgh dalam program pertukaran mahasiswa.
Editor: Umaya Khusniah