Rusia Rombak Jajaran Komandan Tertinggi Agresi Militer di Ukraina, AS Bilang Begini
Jumat, 13 Januari 2023 - 08:13:00 WIB
Menurut Kementerian Pertahanan Rusia, perombakan tersebut sebagai bagian dari perluasan skala tugas militer yang akan dilakukan selama operasi khususnya di Ukraina. Selain itu, perubahan jabatan tersebut juga untuk menjawab kebutuhan dalam meningkatkan koordinasi di antara berbagai cabang angkatan bersenjata Rusia yang terlibat dalam operasi tersebut.
Editor: Ahmad Islamy Jamil