Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Duh! Produktivitas Tenaga Kerja RI Masih di Bawah Rata-Rata ASEAN
Advertisement . Scroll to see content

Sekretariat ASEAN Berada di Kota Mana? Berikut Penjelasannya

Kamis, 02 Februari 2023 - 23:24:00 WIB
Sekretariat ASEAN Berada di Kota Mana? Berikut Penjelasannya
Letak Sektretariat ASEAN berada di kota mana (Foto: Twitter ASEAN)
Advertisement . Scroll to see content

Ia menjabat cukup singkat yaitu sejak tanggal 19 Februari 1978 hingga 30 Juni 1978.

3. Datuk Ali Bin Abdullah

Datuk Ali Bin Abdullah merupakan wakil dari Malaysia yang menjabat sebagai Sekjen ASEAN sejak tanggal 10 Juli 1978 hingga 30 Juni 1980.

4. Narciso G. Reyes

Setelah Malaysia, jabatan sekjen ASEAN dipegang oleh Filipina dengan wakilnya Narciso G. Reyes dan menjabat dari 1 Juli 1980 hingga 1 Juli 1982.

5. Chan Kai Yau

Singapura mendapat giliran menjadi sekjen ASEAN yang kelima dan diwakili oleh Chan Kai Yau dengan masa jabatan dari 18 Juli 1982 hingga 15 Juli 1984.

6. Phan Wannamethee

Phan Wannamethee merupakan wakil dari Thailand untuk menjadi sekjen ASEAN dengan masa jabatan dari 16 Juli 1984 hingga 15 Juli 1986.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut