Tegas! Mantan Menhan Israel Sebut Netanyahu Fasis karena Bunuh Anak-Anak Gaza
Kamis, 22 Mei 2025 - 10:40:00 WIB
Namun Yaalon ikut mengomentari pernyataan Golan dengan menyebutnya keliru.
"Itu jelas bukan hobi, tetapi ideologi mesianis, nasionalis, dan fasis," ujarnya.
Dia juga menyebut koalisi Netanyahu sebagai pemerintahan yang terdiri dari para ekstremis, pengelak kejahatan, dan koruptor.
"Kami akan turun ke jalan untuk berdemonstrasi secara massal hingga mencapai pembangkangan sipil yang damai," katanya.
Editor: Anton Suhartono