Ulang Tahun ke-81, Joe Biden Jadi Presiden Tertua di Amerika Serikat
Selasa, 21 November 2023 - 12:28:00 WIB
Video Biden kehilangan keseimbangan di tangga pesawat Air Force One telah menjadi viral. Dia juga sering terlihat berbicara seperti mengelantur saat konferensi pers.
Publik AS sepertinya terganggu dengan usia presiden. Donald Trump yang sudah berusia lebih dari 70 tahun sempat terpilih menjadi presiden sebelum Biden.
Jajak pendapat Yahoo menemukan bahwa 54 persen orang Amerika mengatakan Biden tidak lagi memiliki kompetensi untuk menjalankan tugas presiden.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq