Wah! Erdogan Kunjungi Ukraina, Ditemani Bos Produsen Drone Tempur Bayraktar
Kamis, 18 Agustus 2022 - 22:50:00 WIB
Selain itu, ada pula Menteri Pertanian dan Kehutanan Vahit Kirisci, Menteri Perdagangan Mehmet Mus, dan sejumlah pejabat lainnya.
Erdogan sudah bertemu Putin di Kota Sochi, Rusia, dua minggu lalu.
Editor: Ahmad Islamy Jamil