Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : PKS Gelar Rakernas, Susun Masukan Konstruktif untuk Pemerintahan Prabowo
Advertisement . Scroll to see content

Berbeda dengan Gerindra, PKS Ingin Pemilihan Wagub Dilakukan Voting Tertutup

Selasa, 18 Februari 2020 - 14:27:00 WIB
Berbeda dengan Gerindra, PKS Ingin Pemilihan Wagub Dilakukan Voting Tertutup
Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD DKI Jakarta Arifin. (Foto: iNews.id/Wildan Catra Mulia)
Advertisement . Scroll to see content

PKS yang juga sebagai partai pengusung wagub DKI, memasrahkan keputusan mekanisme pemilihan wagub baru ini kepada seluruh legislator Kebon Sirih. "Ya kita ikuti yang disepakati oleh teman-teman," katanya.

Sebelumnya, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta M Taufik mengungkapkan pemilihan wakil gubernur (wagub) pengganti Sandiaga Uno sudah mulai dibahas para pimpinan parlemen Kebon Sirih. Namun ada hal yang belum diputuskan yakni soal mekanisme pemilihan apakah akan digelar secara terbuka atau tertutup.

"Yang pertama soal ada dialog antara calon dengan anggota. Kedua, terbuka apa tertutup (pemilihannya)," katanya di DPRD DKI, Jakarta, Selasa (18/2/2020).

Editor: Djibril Muhammad

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut