Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Buku Ini Bisa Bikin Mental Lebih Tenang, Psikolog Indah Sundari Penulisnya
Advertisement . Scroll to see content

Hore! 44 Puskesmas di Jakarta akan Punya Layanan Psikologi Tahun Ini

Senin, 11 Agustus 2025 - 07:53:00 WIB
Hore! 44 Puskesmas di Jakarta akan Punya Layanan Psikologi Tahun Ini
Puskesmas Tebet, Jakarta Selatan. (Foto: Dok. Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Dia menjelaskan, upaya promotif yang dilakukan yakni penyebarluasan informasi melalui media visual dan audio visual seperti media sosial, televisi dan podcast.

Sementara tindakan preventif yakni dengan melakukan skrining Kesehatan jiwa menggunakan e-Jiwa. Sehingga masyarakat bisa menilai secara mandiri kondisi kesehatan jiwa secara dini, kuratif melalui dukungan psikolog, serta dapat mengakses layanan psikolog di 28 Puskesmas kecamatan dan RSUD. 

Selain itu ada layanan telekonsultasi dengan psikolog klinis yang dapat diakses memalui JakCare secara gratis.

"Rehabilitatif bekerja sama dengan lintas sektor lain seperti dinas sosial untuk proses rehabilitatif," ujar Ani.

Editor: Rizky Agustian

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut