Kapolda Metro Jaya Pastikan Malam Tahun Baru Situasi Jakarta Aman
Sabtu, 01 Januari 2022 - 02:20:00 WIB
Menurut dia, situasi aman dan terkendali ini tak terlepas dari peran masyarakat yang tak memaksakan kehendaknya untuk pergi ke luar rumah untuk merayakan momen tahun baru ini.
"Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat yang telah bekerja sama dengan jajaran Polda Metro Jaya untuk menjaga Jakarta dalam kondisi yang aman damai sejuk serta tetap sehat," ujarnya.
Editor: Ainun Najib